Followeek.com
  • Home
  • Bisnis
  • JOSS!! Harga Emas Antam Naik Lagi Jadi Rp 1.080.000 Per Gram, Siap-Siap Meroket

JOSS!! Harga Emas Antam Naik Lagi Jadi Rp 1.080.000 Per Gram, Siap-Siap Meroket

Author: adminfolloweek Juli 19, 2023 13:26 Juli 19, 2023 38 views
harga-emas-antam

Diketahui bahwa harga emas batangan atau Antam terpantau mengalami kenaikan di hari ini sebesar Rp 8000 yakni menjadi Rp 1.080.000 per gram nya setelah sehari sebelumnya seharga Rp1.072.000 per gram yakni hari selasa 18 Juli 2023.

Sedangkan untuk harga jual emas antam juga mengalami kenaikan yang sangat besar yakni naik harga Rp13.000 dari harga Rp 945.000 per gram kini menjadi Rp 958.000 per gramnya. Untuk transaksi jual, akan terdapat potongan pajak sesuai dengan ketentuan PMK No 34/PMK 10/2017 yakni dikenakan PPh 22 sebesar  1,5 persen untuk NPWP dan 3 persen untuk non-NPWP. PPh 22 atas transaksi penjualan akan dipotong langsung dari total harga buyback.

Dibawah ini merupakan daftar harga pecahan emas batangan yang sudah tercatat pada Logam Mulia Antam pagi ini, berikut diantaranya :

  1. Harga emas batangan 0,5 gram: Rp590.000.
  2. Harga emas batangan 1 gram: Rp1.080.000.
  3. Harga emas batangan 2 gram: Rp2.100.000.
  4. Harga emas batangan 3 gram: Rp3.125.000.
  5. Harga emas batangan 5 gram: Rp5.175.000.
  6. Harga emas batangan 10 gram: Rp10.295.000.
  7. Harga emas batangan 25 gram: Rp25.612.000.
  8. Harga emas batangan 50 gram: Rp51.145.000.
  9. Harga emas batangan 100 gram: Rp102.212.000.
  10. Harga emas batangan 250 gram: Rp255.265.000.
  11. Harga emas batangan 500 gram: Rp510.320.000.
  12. Harga emas batangan 1.000 gram: Rp1.020.600.000.

Kemudian untuk potongan pajak ketika pembelian emas antam adalah sesuai dengan PMK Nomor 34/PMK 10/2017 yakni dikenakan PPh 22 sebesar 0,45% untuk pemegang NPWP dan 0,9% untuk non-NPWP. Perlu diketahui bahwa untuk setiap pembelian emas batangan antam akan disertai dengan adanya bukti pemotongan PPh 22.

You May Also Like
  • Cara Menjadi Pengusaha, Kuasai 7 Skill Penting Ini!
  • Spesifikasi dan Harga iPhone 14 yang Bakal Dirilis September 2022
  • Beginilah Cara Bagi Hasil Usaha Pemodal dan Pengelola Usaha Modal
  • Manfaat Bermain Game Pada Anak

Selisih harga antara harga beli dan jual emas antam adalah Rp 124.000 per gram, harga emas yang dicantumkan adalah harga yang berlaku saat pembelian di gerai Logam Mulia sedangkan untuk harga jual adalah harga yang berlaku saat menjual emas kepada gerai logam mulia.

Emas batangan adalah salah satu investasi yang cocok untuk jangka panjang, jika anda membelinya pagi dan anda ingin menjualnya pada siang hari maka anda sudah rugi dan jangan kaget jika uang yang anda terima juga sudah dipotong.

Bagi semuanya saja perlu mencermati dan mengerti mengenai harga beli dan jual emas jika anda ingin menjadi investor jangka panjang karena jika tidak menghitungnya maka anda bisa salah dalam menghitung laba rugi.

Dengan adanya selisih harga jual dan beli tersebut, tipe  emas ini hanya cocok untuk anda jadikan investasi jangka panjang saja karena berharap harga emas akan mengalami kenaikan jauh lebih tinggi dan bisa menutup selisih antara harga jual dan beli sehingga bisa memberikan keuntungan untuk anda.

Untuk ilustrasi saja, di bawah ini merupakan kalkulasi potensi laba/rugi para investor emas dalam kurun waktu yang menjual emasnya hari ini :

  1. Membeli emas batangan pada 06 Juli 2023 (Rp 1.053.000 per gram) = -9.02% (rugi)
  2. Membeli emas batangan pada 13 Juni 2023 (Rp 1.059.000 per gram) = -9.54% (rugi)
  3. Membeli emas batangan pada 13 April 2023 (Rp 1.075.000 per gram) = -10.88% (rugi)
  4. Membeli emas batangan pada 13 Januari 2023 (Rp 1.042.000 per gram) = -8.06% (rugi)
  5. Membeli emas batangan pada 13 Oktober 2022 (Rp 945.000 per gram) = 1.38% (untung)
  6. Membeli emas batangan pada 13 Juli 2022 (Rp 964.000 per gram) = -0.62% (rugi)
  7. Membeli emas batangan pada 13 April 2022 (Rp 1.002.000 per gram) = -4.39% (rugi)
  8. Membeli emas batangan pada 13 Januari 2022 (Rp 941.000 per gram) = 1.81% (untung)
  9. Membeli emas batangan pada 13 Oktober 2021 (Rp 916.000 per gram) = 4.59% (untung)

SHARE ON Whatsapp Facebook Google+ Pinterest Twitter Digg this
Waspada!! Marak Modus Penipuan Di Aplikasi Kencan Akhir-Akhir Ini Cara Mendapatkan Uang Dari Aplikasi Twitter Buat Nambah Penghasilan

Related Posts

Peluang-Usaha-Modal-Kecil-Menjanjikan

3 Peluang Usaha Modal Kecil Tahun 2022 yang Memiliki Prospek Menjanjikan

Bisnis ☉ Agustus 29, 2022
dapat-uang-dari-twitter

Cara Mendapatkan Uang Dari Aplikasi Twitter Buat Nambah Penghasilan

News ☉ Juli 19, 2023
beat-jau-2swawy4xhb0-unsplash-dbfa2e90085c4fafa665921433cbe729_600x400

Teknologi Mobil Listrik Tesla

News ☉ Agustus 28, 2022
pak-jokowi-prabowo

Presiden Jokowi Cawe-cawe Amankan Pilpres 2024 Lewat Perombakan Kabinet

News ☉ Juli 24, 2023
Aplikasi Kesehatan Mental Terbaik

Mengenal Sederet Aplikasi Kesehatan Mental Terbaik Untuk Membuat Hidup Lebih Bahagia Bisa Anda Coba

News ☉ Juni 24, 2023
Pakaian-Razer-Kanagawa-Wave

Dengan Tema Gelombang, Razer Perkenalkan Koleksi Pakaian Yang Terbuat Dari Plastik Laut Daur Ulang

Bisnis ☉ Agustus 29, 2022

❭❭Featured Posts

menteri-BUMN

Disuntik Dana Rp 10,4 Triliun, Terungkap Banyak Proyek BUMN yang Mandek dan Nasibnya Tidak Jelas

Bisnis ☉ Juni 22, 2023
telur-naik-harga

Harga Bahan Pangan 4 Juli 2023 : Cabai Merah, Bawang Putih dan Daging Ayam Meroket. Cek Harga Terbaru Disini

News ☉ Juli 05, 2023
7a00f618-10-usaha-rumahan-paling-laris-2022-belum-banyak-pesaing

10 Usaha Rumahan Paling Laris 2022, Belum Banyak Pesaing!

Bisnis ☉ Agustus 29, 2022
Cara-Membangun-Usaha-Dengan-Freelancer

Cara Menjadi Pengusaha, Kuasai 7 Skill Penting Ini!

Bisnis ☉ Agustus 29, 2022
2067653572

Memori Lebih Baru, iPhone 14 Dikabarkan Punya RAM 6GB

News ☉ Agustus 29, 2022
harga-emas-antam

JOSS!! Harga Emas Antam Naik Lagi Jadi Rp 1.080.000 Per Gram, Siap-Siap Meroket

Bisnis ☉ Juli 19, 2023

Recent Posts

  • Waspada!! Modus Phishing Menyamar Jadi “BNI” Ancam Pengguna Android dan Iphone di Whatsapp
  • Akan Hadir Pertamax Jenis Baru, Inilah Daftar Harga Terbarunya Per 25 Juli 2023
  • Beginilah Cara Bagi Hasil Usaha Pemodal dan Pengelola Usaha Modal
  • Presiden Jokowi Cawe-cawe Amankan Pilpres 2024 Lewat Perombakan Kabinet
  • Begini Cara Mudah Cek Nomor XL Paling Gampang Tahun 2023

LABEL

  • Bisnis
  • News
  • Smartphone
  • Teknologi
Copyright© 2022 - Followeek.com